Wakil Presiden Mahasiswa Universitas Trisakti: IPO PGE Harus Mendorong Kinerja Perusahaan

Salah Satu Aset PGE/ist

Indonewsdaily.com, Jakarta – Aksi korporasi PT Pertamina Geothermal Energy atau PGE akan melakukan Initial Public Offering (IPO) mendapatkan respon dari berbagai pihak. Salah satunya dari Wakil Presiden Mahasiswa Universitas Trisakti, Lamda Hur Pamungkas.

Secara umu, Lamda menjelaskan strategi IPO PGE harus memberikat dampak positif dan konkrit bagi kemajuan sumbar daya alam yang ada di Indonesia.

“IPO PGE ini sangat strategis, dalam rangka menunjang kinerja perusahaan dalam penyediaan energi berkelanjutan di tanah air.” tegas nya.

Dengan IPO ini, PGE ingin berkekspansi dan mengeksplorasi potensi energi panas bumi yang ada di Indonesia, untuk menggantikan energi berbasis fosil demi tercapainya Net Zero Emission (NZE).

Selain itu, ia juga menerangkan IPO ini akan membangun kepercayaan publik mengingat tata kelola perusahaan akan lebih transparan sehingga publik dapat mengawasi. Ucapnya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *